Inilah 5 Hewan yang Dianggap Jelmaan Manusia dan Berhasil Ditangkap Warga, Salah Satunya Anjing

- 9 Januari 2022, 21:50 WIB
Ketahui jenis-jenis hewan yang dipercaya dan diyakini sebagai jelmaan manusia, babi ngepet dan anjing salah satunya
Ketahui jenis-jenis hewan yang dipercaya dan diyakini sebagai jelmaan manusia, babi ngepet dan anjing salah satunya /*/mantrapandeglang.com/Pixabay/filinecek / 20 images

MANTRA PANDEGLANG - Inilah 5 hewan yang dianggap sebagai jelmaan manusia hingga berhasil ditangkap oleh warga.

Pernahkah kalian mendengar tentang babi ngepet? Babi ngepet adalah salah satu hewan yang konon diyakini sebagai seekor babi dari jelmaan manusia.

Bahkan misteri babi ngepet ini telah ditayangkan pada beberapa judul film yang masuk dalam kategori kisah nyata.

Baca Juga: Dikaitkan dengan Keberadaan Kuntilanak, Berikut 7 Hewan yang Bisa Tunjukkan Makhluk Halus

Selain babi ngepet yang dipercaya menjadi jelmaan manusia ada juga beberapa hewan lain yang dikaitkan dengan hewan-hewan jelmaan manusia.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari kanal YouTube Mr ESKA, inilah deretan hewan yang dianggap jelmaan manusia.

1. Landak

Jika kalian sering mendengar babi ngepet maka di Batang ditemukan sebuah binatang yang bernama landak ngepet.

Landak ngepet ini ditemukan di Sambong Batang Jawa Tengah, warga yang sebelumnya tengah geger dengan isu ngepet yang tengah ramai dibicarakan, kemudian melihat seekor landak yang tengah melintasi desa tersebut pada malam hari.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah