Tak Hanya Terkenal karena Kulinernya, Yogyakarta Juga Miliki Deretan Hantu yang Menyeramkan, Berikut Jenisnya

- 7 Januari 2022, 07:30 WIB
Tak Hanya Terkenal karena Kulinernya, Yogyakarta Juga Miliki Deretan Hantu yang Menyeramkan, Berikut Jenisnya./*
Tak Hanya Terkenal karena Kulinernya, Yogyakarta Juga Miliki Deretan Hantu yang Menyeramkan, Berikut Jenisnya./* /*/mantrapandeglang.com/YouTube/Muhammad Faizar Official

2. Mbak Yayuk yang berada di kampus UGM

Mbak Yayuk adalah hantu yang terkenal dari kampus UGM. Sosok hantu wanita berpakaian ala 1970 ini sudah dikenal luas oleh mahasiswa disana dan terkadang memperlihatkan diri pada mahasiswa yang sedang belajar.

Sebenarnya sosok Mbak Yayuk ini seorang mahasiswi UGM yang dikabarkan merupakan mahasiswi yang cantik dan pintar.

Namun Mbak Yayuk mengalami depresi karena skripsinya ditolak oleh dosennya hingga akhirnya Mbah Yayuk pun memutuskan untuk mengakhiri hidupnya.

Kemunculan sosok hantu Mbak Yayuk ini dikabarkan sering terlihat pada sore hingga malam hari mondar-mandir di koridor lantai tiga dan terkadang disalah satu ruang kelas.

Baca Juga: Inilah Deretan Hantu yang Berasal dari Semarang, Salah Satunya Noni Belanda, Ada yang Pernah Lihat?

3. Mbah Atin

Sosok misterius yang sempat menjadi perbincangan warga Jogja yaitu Mbah Atin. Wanita tua yang menampakan diri memakai kebaya kuning dan menenteng tas hitam ini selalu dikaitkan dengan pertanda akan munculnya suatu kejadian yang buruk.

Tidak ada yang tahu asal mula kemunculan Mbah Atin ini, tetapi sebagian orang meyakini jika Mbah Atin ini dulu mempunyai ilmu hitam dan kekuatan jahat.

Konon katanya suka memperdaya orang dengan mengajaknya jalan-jalan dan kemudian nyawanya dijadikan tumbal

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini