Siapakah dan dari Manakah Asal Penjaga Gaib dalam Diri Anda? Berikut Menurut Primbon Jawa tentang Khodam

- 5 Januari 2022, 12:30 WIB
Siapakah dan dari Manakah Asal Penjaga Gaib dalam Diri Anda? Berikut Menurut Primbon Jawa tentang Khodam./*
Siapakah dan dari Manakah Asal Penjaga Gaib dalam Diri Anda? Berikut Menurut Primbon Jawa tentang Khodam./* /mantrapandeglang.com/Pixabay/Darkmoon_Art

MANTRA PANDEGLANG - Berikut penjelasan tentang siapa dan darimana asal penjaga gaib dalam diri Anda menurut primbon Jawa.

Dalam budaya Jawa, setiap orang memiliki penjaga gaib atau disebut khodam atau juga jin pendamping yang selalu mendampingi orang tersebut.

Karena itu, secara sadar maupun tidak bahwa setiap orang ada yang menjaga sekalipun saat orang tersebut tidur, terlebih saat beraktivitas dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale bersama Seluruh Ekosistem dengan Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat

Bahkan penjaga gaib atau khodam itu sudah ada saat seseorang masih dalam kandungan, saat lahir mereka pun juga ikut keluar yang secara zahirnya itu berupa air ketuban dan plasenta.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari kanal YouTube Fitka Channel pada Selasa, 4 Januari 2022, berikut siapa dan asal penjaga gaib atau khodam pendamping Anda.

1. Leluhur

Yang pertama jin pengikut atau khodam pendamping dari leluhur artinya khodam pendamping tersebut dari leluhur kemudian turun sampai ke Anda.

Ketika Anda memiliki energi yang sama dengan khodam tersebut maka mereka akan mengikuti Anda.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

x