Tiba-tiba Muncul Gerbang Nyi Roro Kidul di Wonogiri hingga Hutan yang Dipenuhi Genderewo

- 3 Januari 2022, 12:00 WIB
Tiba-tiba Muncul Gerbang Nyi Roro Kidul di Wonogiri hingga Hutan yang Dipenuhi Genderewo./*
Tiba-tiba Muncul Gerbang Nyi Roro Kidul di Wonogiri hingga Hutan yang Dipenuhi Genderewo./* /Pixabay

MANTRA PANDEGLANG - Pantai sembukan adalah salah satu destinasi yang cukup terkenal dikalangan para aktifis spiritual, seperti misalnya tokoh spiritual kerajaan Surakarta dan Yogyakarta.

Pantai yang berlokasi di Wonogiri Jawa Tengah ini konon dianggap sebagai pintu ke-13 untuk Nyi Roro Kidul Sang Ratu Laut Selatan, untuk menghadiri pertemuan dengan raja-raja kasunanan Surakarta.

Sehingga pantai ini juga memiliki aturan yang hampir sama dengan pantai Kidul atau Pantai Parangtritis.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale bersama Seluruh Ekosistem dengan Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat

Pantai yang terletak di Dusun sembuhkan, Kecamatan Paranggupito, Kabupaten Wonogiri ini memiliki nuansa alam yang sangat indah.

Pantai ini berada di ujung selatan Wonogiri sekitar 40 km, pantai sembukan tidak hanya memiliki deburan ombak saja tapi juga karang dan bukit-bukit cantik.

Panorama ini membuat peraduan, maka bisa melihat dari sudut manapun walaupun terletak di ujung yang terpencil dari kota.

Akses untuk menuju pantai sembukan sudah memadai pantai sembukan memang sudah ramai pengunjung apalagi saat menjelang malam satu suro.

Malam itu semua pekerja Keraton Surakarta dan Abdi-Abdi Keraton datang membawa sesajen.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x