Ketahui! Inilah 6 Jenis Pohon Angker yang Disukai Makhluk Halus, Genderewo Salah Satunya

- 1 Januari 2022, 20:30 WIB
Ilustrasi pohon bamKetahui! Inilah 6 Jenis Pohon Angker yang Disukai Makhluk Halus, Genderewo Salah Satunya./*bu
Ilustrasi pohon bamKetahui! Inilah 6 Jenis Pohon Angker yang Disukai Makhluk Halus, Genderewo Salah Satunya./*bu /Pixabay/ Free-Photo

MANTRA PANDEGLANG - Pohon merupakan salah satu tempat yang disukai makhluk halus.

Pohon-pohon tersebut digunakan makhluk halus untuk tinggal.

Maka dari itu, hindarilah pohon-pohon yang terlihat angker. Karena bisa jadi pohon tersebut sedang ditempati makhluk halus.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale bersama Seluruh Ekosistem dengan Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat

Hampir di seluruh daerah di Nusantara memiliki cerita-cerita khusus akan makhluk halus.

Selain cerita makhluk tak kasat mata tersebut, tempat tinggalnya pun juga tidak luput dari perbincangan masyarakat.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Sabtu, 1 Januari 2022 berikut jenis pohon yang disukai makhluk halus.

1. Pohon sawo

Pohon ini dipercaya sebagai tempat tinggal gederuwo dan kuntilanak.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah