4 Kisah Misteri Jalan Tol di Indonesia, Salah Satunya Tol Cipularang Penghubung Bandung dan Purwakarta

- 16 Desember 2021, 15:01 WIB
4 kisah mesteri Jalan Tol Indonesia yang dipercayai memiliki cerita yang tak masuk akal, Tol Cipularang salah satunya
4 kisah mesteri Jalan Tol Indonesia yang dipercayai memiliki cerita yang tak masuk akal, Tol Cipularang salah satunya /*/mantrapandeglang.com/Pixabay/Andreas160578

Tol yang menghubungkan daerah Cikopo, Purwakarta dengan Palimanan Jawa Barat ini diceritakan dahulunya adalah sebuah lokasi pemakaman keramat.

Sekitar 600 makam dipindahkan ke tempat yang baru, namun ada yang terlupakan, pihak kontraktor tidak melakukan ritual dan doa. mengingat ada makam keramat milik Mbah Samijem,

Makam Mbah Samijem memang sering dikunjungi orang yang berziarah, cerita mistis semakin kuat setelah 10 hari diresmikan presiden, terjadi kecelakaan yang menewaskan 6 orang.

3. Tol Jagorawi

Jalan tol yang dibangun pada tahun 1973 dan menjadi jalan tol tertua di Indonesia, tentu memiliki cerita mistis yang sulit diterima nalar.

Misteri tol Jagorawi berasal dari jumlah orang meninggal yang ditemukan, seperti gantung diri, korban mutilasi hingga jenazah yang dibuang begitu saja.

Baca Juga: Menguak Kisah Misteri Tempat Wisata Kampung Gajah Wonderland di Bandung Jawa Barat

4. Tol Cipularang

Cerita yang beredar, tempat dibangunnya tol Cipularang ini adalah tempat petilasan prabu siliwangi yang berlokasi di gunung Hejo, dan sering digunakan sebagai tempat bertapa para pemimpin zaman dulu.

Spot yang dianggap angker yaitu di kilometer 97, yaitu lokasi gunung hejo, banyak pengendara yang mengalami hal aneh saat melintasi area itu, seperti mengantuk hingga melihat makhluk tak kasat mata.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah