7 Kebiasaan Sederhana Buat Kulit Sehat Bercahaya, Diantaranya Bersihkan Riasan Sebelum Tidur

- 14 Januari 2021, 21:35 WIB
Ilustrasi kulit bercahaya. Lakukan 7 Tips Sederhana Ini untuk Dapatkan Kulit Sehat dan Bercahaya
Ilustrasi kulit bercahaya. Lakukan 7 Tips Sederhana Ini untuk Dapatkan Kulit Sehat dan Bercahaya /Pexels/shiny diamond/.*/Pexels/shiny diamond

1. Tidur Nyenyak

Sebagaimana tubuh, kulit juga butuh istirahat. Tidur selama enam hingga tujuh jam bukan hanya membuat kulit sehat melainkan juga terasa enak dan segar.

Tidur nyenyak juga akan mengurangi kemungkinan penuaan diri pada kulit, sedangkan kurang tidur dapat menyebabkan lingkaran hitam pada mata.

2. Mengonsumsi Makanan Sehat

Makanan yang kaya akan asam lemak, antioksidan, dan vitamin C akan bekerja dengan baik untuk kulit. Tidak hanya meningkatkan elastisitas kulit, tapi juga menghilangkan jerawat, komedo dan lainnya. Jika Anda menginginkan kulit yang sehat dan indah, pastikan untuk mengurangi makanan berminyak dan gula.

3. Terhidrasi

Untuk membuat kulit sehat, asupan air untuk tubuh haruslah cukup. Terhidrasi dengan cukup dapat meningkatkan elastisitas dan mencegah tanda-tanda penuaan. Minum banyak air juga membantu mengeluarkan racun dari tubuh.

Baca Juga: Berikut Kualitas Rempah Murni hingga Miliki Manfaat Kesehatan yang Tak Biasa

4. Olahraga Teratur

Olahraga meningkatkan aliran darah di kulit, membantu mengeluarkan kotoran dari kulit, dan meningkatkan elastisitas sehingga tampak awet muda.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah