Fakta Arti Mimpi Kehilangan Mobil yang Disebut Pertanda Buruk, Betulkah?

18 Juni 2022, 18:40 WIB
Fakta Arti Mimpi Kehilangan Mobil yang Disebut Pertanda Buruk, Betulkah?./* /PIXABAY/@ajgpfotografia

MANTRA PANDEGLANG - Mobil merupakah salah satu kendaraan umum, dan yang banyak juga dipakai untuk pribadi.

Namun apa jadinya bila salah satu kendaraan ini menjadi bagian dari bunga tidur kita?

Apalagi jika dalam memimpikan mobil terlihat sesuatu hal yang buruk, betulkah pertanda buruk atau sebaliknya? cek faktanya.

Baca Juga: Semarak Kemeriahan Akhir Tahun, Shopee Juarai Persaingan Industri E-Commerce di Indonesia dalam 4 Kategori

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber, berikut fakta arti mimpi kehilangan mobil menurut Primbon Jawa :

1. Arti mimpi kehilangan mobil di parkiran

Primbon Jawa meramalkan anda akan dikhianati oleh orang yang selama ini sangat anda percaya.

Orang tersebut bisa teman sahabat atau bahkan dari keluarga sendiri.

2. Arti mimpi kehilangan mobil dan ketemu lagi

Primbon Jawa meramalkan anda akan mendapatkan keberuntungan.

3. Arti mimpi kehilangan mobil pribadi

Ini melambangkan anda akan mengalami kendala dalam kehidupan kendala tersebut bisa datang dari mana saja.

Entah gangguan kesehatan, masalah pada usaha atau bisnis yang dijalani, rusaknya hubungan pertemanan hingga hubungan asmara yang bisa saja berakhir.

4. Arti mimpi kehilangan mobil karena dicuri

Mimpi ini memiliki arti dalam waktu dekat anda akan mengalami sakit.

5. Arti mimpi kehilangan mobil karena dibawa kabur

Memiliki tafsiran si pemimpi akan kehilangan sesuatu baik yang berharga maupun tidak berharga.

6. Arti mimpi kehilangan mobil mewah

Adalah si pemimpi akan kehilangan sesuatu yang sangat berharga dan penting bagi hidupnya.

Baca Juga: Fakta Arti Mimpi Belut yang Disebut Pertanda Baik Menurut Primbon Jawa, Betulkah?

Kehilangan ini tidak hanya berupa benda saja tetapi juga bisa dalam hal kehilangan kepercayaan, pekerjaan hingga kehilangan orang-orang yang disayanginya.

7. Arti mimpi kehilangan mobil sewaan

Ini artinya anda akan kehilangan kepercayaan dari orang-orang disekeliling anda.

8. Arti mimpi kehilangan mobil di pinggir jalan

Ini melambangkan anda akan mendapatkan bantuan yang diberikan oleh keluarga dan teman-teman anda sehingga Anda mampu lepas dari masa sulit.

9. Arti mimpi kehilangan mobil di depan rumah

Ini memiliki tafsiran anda akan mendapatkan rasa ketidakadilan kehidupan bersosial.

10. Arti mimpi kehilangan mobil di jalan

Mimpi ini bisa merujuk pada kurangnya rasa percaya diri yang anda miliki.

Demikian fakta arti mimpi tentang kehilangan mobil menurut Primbon Jawa, semoga bermanfaat.***

Editor: Indira Murti

Tags

Terkini

Terpopuler