Kata-Kata Bijak untuk Menyambut Happy International Youth Day Hari Remaja Internasional 12 Agustus 2021

12 Agustus 2021, 06:20 WIB
Kata-Kata Bijak untuk Menyambut Happy International Youth Day Hari Remaja Internasional 12 Agustus 2021 /Pixabay/Dimhou

 

MANTRA PANDEGLANG - International Youth Day adalah Hari Remaja di Dunia yang dirayakan setiap tanggal 12 Agustus .

Hari Remaja Internasional dimaksudkan sebagai kesempatan bagi seluruh pihak khususnya pemerintah untuk menarik isu-isu tentang remaja.

Hari Remaja Internasional atau International Youth Day adalah hari kesadaran yang telah diresmikan oleh PPB, tujuannya untuk menarik perhatian pada isu budaya dan hukum seputar remaja.

Baca Juga: 15 Twibbon Hari Remaja Internasional 12 Agustus 2021 Terbaru Happy International Youth Day Gratis

Anda dapat menggunakan kata-kata Bijak untuk menyambut Hari Remaja Internasional 12 Agustus 2021.

Dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber pada Kamis 12 Agustus 2021, berikut kata-kata bijak untuk menyambut Hari Remaja Internasional.

1. Perjuanganku lebih mudah karena mengusir penjajah, tapi perjuanganmu akan lebih sulit karena melawan bangsamu sendiri– Bung Karno

2. Kami menggoyangkan langit, menggempakan darat, dan menggelorakan samudera agar tidak jadi bangsa yang hidup hanya dari 2 ½ sen sehari. Bangsa yang kerja keras, bukan bangsa tempe, bukan bangsa kuli. Bangsa yang rela menderita demi pembelian cita-cita – Bung Karno

3. Gantung kan cita-citamu setinggi langit! Bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang – Bung Karno

Baca Juga: 14 Link Twibbon Hari Remaja Internasional 2021, Pasang Sekarang Rayakan Internasional Youth Day Besok

4. Jangan sekali-sekali meninggalkan sejarah – Bung Karno

5. Kemerdekaan hanyalah didapat dan dimiliki oleh bangsa yang jiwanya berkobar-kobar dengan tekad ‘Merdeka, merdeka atau mati’! – Bung Karno

6. Merdeka hanyalah sebuah jembatan, Walaupun jembatan emas, di seberang jembatan itu jalan pecah dua: satu ke dunia sama rata sama rasa, satu ke dunia sama ratap sama tangis! – Bung Karno

7. Kita bangsa besar, kita bukan bangsa tempe. Kita tidak akan mengemis, kita tidak akan minta-minta, apalagi jika bantuan-bantuan itu diembel-embeli dengan syarat ini syarat itu! Lebih baik makan gaplek tetapi merdeka, daripada makan bistik tapi budak. – Bung Karno

8. Negara Republik Indonesia ini bukan milik sesuatu golongan, bukan milik sesuatu agama, bukan milik sesuatu suku, bukan milik sesuatu golongan adat-istiadat, tetapi milik kita semua dari Sabang sampai Merauke! – Bung Karno

9. Seribu orang tua bisa bermimpi, satu orang pemuda bisa mengubah dunia.”– Bung Karno

Baca Juga: 17 Link Download Twibbon Hari Pramuka ke-60, 14 Agustus 2021: Gratis Anti Ribet

10. Tiada awan di langit yang tetap selamanya. Tiada mungkin akan terus-menerus terang cuaca. Sehabis malam gelap gulita lahir pagi membawa keindahan. Kehidupan manusia serupa alam.– R.A Kartini

Demikianlah kata-kata bijak untuk Menyambut Happy International Youth Day Hari Remaja Internasional 12 Agustus 2021.***

Editor: Andi syahidan

Tags

Terkini

Terpopuler