Sekuel Kedua Segera Tayang! Begini Fakta Unik dan Sinopsis Dibalik Film Horor Keramat

- 27 Juni 2022, 08:40 WIB
Film Keramat 2: Caruban Larang, Apakah diangkat Dari Kisah Nyata Lagi?
Film Keramat 2: Caruban Larang, Apakah diangkat Dari Kisah Nyata Lagi? /Starvision Plus/

Sang sutradara, Monty Tiwa mungkin satu-satunya sutradara Indonesia yang cukup berani memproduksi film tanpa skenario.

Meski skenario, film Keramat berhasil menciptakan atmosfer horor yang mencekam dengan ciri khasnya sendiri.

Baca Juga: Bisa jadi Pertanda Baik, Mimpi Ketinggalan Ujian Buat Kamu Dapatkan Kehidupan Baru

Hal inilah yang membuat film Keramat tampak nyata, adegan mengalir begitu saja.

3. Bergaya Dokumenter

Film Keramat yang pernah populer pada tahun 2009 silam ini menceritakan sebuah dokumenter tanpa naskah yang mengisahkan kejadian mistis sebuah tim yang sedang membuat sebuah proyek shooting film horor.

Keramat memang bukan film pertama yang menggunakan gaya dokumenter. Pada masa itu, film horor dengan gaya found-footage seperti itu cukup fenomenal.

Tidak heran jika sineas seperti Monty Tiwa turut mengadaptasi gaya tersebut ke dalam film horornya.

Hasilnya bahkan sangat mengesankan. Menjadi referensi segar untuk pecinta film horor mengingat pendapat masyarakat mengenai film horor tanah air masa-masa itu dianggap negatif karena cenderung mengangkat adegan seksualitas.

4. Menggunakan nama asli pemain

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini