Inilah Arti Nama Para Tokoh Pemeran Film KKN di Desa Penari yang Kini Tengah Viral dari Ayu hingga Badarawuhi

- 26 Mei 2022, 21:00 WIB
Inilah Arti Nama Para Tokoh Pemeran Film KKN di Desa Penari yang Kini Tengah Viral dari Ayu hingga Badarawuhi
Inilah Arti Nama Para Tokoh Pemeran Film KKN di Desa Penari yang Kini Tengah Viral dari Ayu hingga Badarawuhi /Tangkap layar Instagram.com/ @kknmovie

1. Ayu

Kata Ayu berasal dari bahasa Jawa Kuno "hayu" yang bermakna: cantik, selamat.

Alternatif lainnya adalah dari bahasa Sanskerta "ayus" yang bermakna: hidup.

2. Widya

Kata Widya berasal dari bahasa Sanskerta "vidya" yang bermakna: ilmu pengetahuan.

3. Nur

Kata Nur berasal dari bahasa Arab "nūr" yang bermakna: cahaya.

4. Bima

Kata Bima berasal dari bahasa Sanskerta "bhima" yang bermakna: dahsyat, hebat, mengerikan.

5. Wahyu

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Terkait

Terkini

x