Fakta Menarik tentang Saitama, Pahlawan Plontos yang Kalahkan Monster dengan Satu Pukulan di One Punch Man

- 5 Februari 2022, 05:40 WIB
Fakta Menarik tentang Saitama, Pahlawan Plontos yang Kalahkan Monster dengan Satu Pukulan di One Punch Man./*
Fakta Menarik tentang Saitama, Pahlawan Plontos yang Kalahkan Monster dengan Satu Pukulan di One Punch Man./* //* Mantra Pandeglang/VIU

 

MANTRA PANDEGLANG – Berikut kami berikan informasi dan fakta menarik tentang Saitama, sosok pahlawan plontos yang mampu mengalahkan monster hanya dengan satu pukulan di anime One Punch Man

Ketika berbicara tentang One Punch Man, tentu kita sudah sangat familiar dengan sosok pahlawan berkepala plontos di serial anime ini, Yak. Dia adalah Saitama, tokoh utama dalam anime One Punch Man.

Saitama dikenal sebagai pahlawan tingkat C berkepala plontos yang dapat melenyapkan semua musuhnya hanya dengan satu pukulan.

Baca Juga: Semarak Kemeriahan Akhir Tahun, Shopee Juarai Persaingan Industri E-Commerce di Indonesia dalam 4 Kategori

Jika kebanyakan seseorang ingin menjadi pahlawan karena ingin mendapatkan kekayaan dan popularitas, maka berbeda dengan Saitama.

Saitama menjadi seorang pahlawan hanya untuk menjalankan hobinya saja.

Hal ini tak lain karena kekuatan supernya yang mampu melibas lawan-lawannya hanya dengan satu pukulan hingga membuatnya bosan.

Lalu apa saja hal menarik tentang sosok protagonis unik ini? Berikut beberapa fakta menarik seputar Saitama, sebagaimana dirangkum mantrapandeglang.com dari berbagai sumber.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Terkait

Terkini

x